Jayapura, Nokenlive.com – Pasca digelarnya Sidang Penetapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kotamadya Jayapura yang dilakukan satu bulan lebih cepat membuat Benhur Tommy Mano meminta kepada jajaran Organisasi Perangkat Daerah di lingkup Pemkot agar dalam menyelesaikan semua kegiatan masing-masing tidak mengalami keterlambatan.
Ungkapan tersebut disampaikan Walikota dalam sambutannya saat penutupan Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Jayapura tentang penetapan APBD Perubahan Tahun Anggaran 2018.
Saksikan video selengkapnya di atas…
(Uya)
Apa komentar anda ?