Jayapura, Nokenlive.com – Gereja Kristen Injili di Tanah Papua jemaat Pniel Kotaraja klasis Port Numbay turut memeriahkan peringatan perayaan Jumat Agung, merefleksikan lewat sabda dan juga puji-pujian terkait penderitaan Tuhan Yesus yang diperankan oleh anak muda-mudi dalam lingkungan jemaat ini, sekaligus memberikan gambaran umum kepada jemaat bahwa 2000 tahun silam betapa Tuhan menderita dengan mengorbankan dirinya, menerima siksa, hina dan juga penyaliban, semua karena dosa seluruh umat manusia.
Saksikan selengkapnya dalam video diatas…
(NL 28)
Apa komentar anda ?